"Selamat datang di blognya val.... menemukan berbagai cerita cinta dan tips cinta

Minggu, 21 Juni 2009

menjadi pasangan romantis


waaaaah...siapa c yang ga mw menjadi pasangan romantis layaknya "titanic" yang so sweet....?
saling cinta doang lom cukup di bilang romantis tanpa sikap dari kedua pasangan.but, sikap yang romantis yang kek gimana cuman kita berdua yang tau.hehe....yang laen liat ajah ya??eits.. saling cinta harus ada di antara berdua agar bisa terwujud sebuah romantisme.ga cuman sekedar bilang "i love u",
kadang justru romantisme itu bisa lewat sebuah ucapan mungil penuh perasaan yang di tujukan buat pasangan. ehem..ehem...(sssst...buat ngomongin romantis val ga perlu cari referensi jauh2)justru di sini val pen berbagi biar kita bisa jadi pasangan romantis xixixi...


Menerima pasangan seutuhnya merupakan wujud nyata dari ekspresi cinta. Namun, jika ingin menjadi pasangan yang penuh cinta dan ingin semakin membahagiakannya, kita bisa belajar mulai sekarang...

Tunjukkan rasa sayang


Rasa sayang yang tulus tanpa mengada-ada akan semakin menguatkan sebuh hubungan. Tunjukkan kalo kamu bener2 sayang, tanpa berusaha menyakiti pasangan.

Tunjukkan kekompakan


Sikap penuh cinta bisa di tunjukkan ke orang-orang sekitar. Tunjukkan bahwa Anda berdua adalah pasangan kompak, saling mendukung, dan tak tergoyahkan dengan gosip-gosip murahan yang berniat menghancurkan hubungan. Dengan menghargai pasangan saat berada di depan orang banyak, tanpa di sadari, kita telah membuatnya bernilai dan dihargai.

Sentuhan penuh cinta

Ekspresi cinta bisa berwujud sentuhan fisik penuh kehangatan. Sentuhan kali ini bisa di wujudkan dalam bentuk rangkulan dan pelukan hangat saat si dia menghadapi masalah pelik di kantornya. Atau bisa juga dengan ciuman manis di bibir sebagai obat stres yang luar biasa khasiatnya.


Kendalikan emosi

Ego berlebihan tentu dapat menghancurkan hubungan. Jika ingin menjadi pasangan yang selalu mendukungnya, belajarlah mengendalikan emosi. Karena pada dasarnya, hubungan yang sehat tercipta dari keseimbangan ego antara dua pihak yang saling mencintai

so, lets to be romantic.....

Tidak ada komentar:

Posting Komentar